Borderlands
Adaptasi dari video game Borderlands ini menggabungkan aksi, humor, dan elemen fiksi ilmiah, dengan cerita tentang tim yang harus melawan monster dan bandit di dunia pasca-apokaliptik.
Dunia Borderlands dikenal dengan visualnya yang penuh warna, senjata yang unik, dan karakter-karakter yang eksentrik. Film ini menampilkan seorang kelompok yang tidak akur namun harus bersatu untuk mencari putri yang hilang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar